Description
Dental Unit CX 9000, satu jenis dengan seri CX 8000 dengan desain yang simpel, ringan dan elegan. Dirancang untuk pemeriksaan gigi standar rumah sakit dan klinik dengan kebutuhan menengah ke bawah. Namun demikian, fitur dalam perangkat dental ini cukup lengkap dan sangat bisa diandalkan untuk kebutuhan pemeriksaan secara intensif.
Standar Konfigurasi & Spesifikasi CX-9000
- Pipa potong turbin tangan berkecepatan tinggi 2 set
- Pipa 1 buah hand turbin udara berkecepatan rendah
- Jarum suntik tiga arah 2 set
- Sistem kontrol pasokan air untuk cup filler dan mangkuk bilas 1 set
- Hisap kuat dan lemah masing-masing 1 set
- Lampu operasi 1 set
- Penampil X-film 1 set
- Sistem pemanas air 1 set
- Potongan tangan yang air murni dan sistem udara murni 1 set masing-masing
- Bangku gigi 1 buah
- Tegangan listrik: 220V / 50Hz
- Tekanan sumber udara: 0,55MPa ~ 0.8MPa
- Tekanan sumber air: 0.2MPa ~ 0.4MPa
Jual Dental Unit CX 9000
Kami adalah Suplier Alat Kesehatan resmi di Indonesia yang menjual berbagai macam kebutuhan peralatan medis standar rumah sakit dan klinik lengkap dan berkualitas. Kami hadirkan berbagai macam model, tipe dan merk dental unit termasuk dental unit CX 9000 yang ada di hadapan anda ini. Fitur lengkap, standar klinik dan bisa diandalakan serta harga yang murah membuat dental unit CX 9000 bisa jadi pilihan terbaik anda. Segera hubungi kontak kami untuk informasi produk lebih lengkap, harga terbaru dan untuk pemesanan.
Reviews
There are no reviews yet.